Detail Cantuman
Advanced Search
Skripsi
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Accounting Prudence Dengan Insentif Pajak Sebagai Variabel moderating Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Barang Konsumsi Yang Terdaftar di BEI Pada Tahun 2019-2023
Pembimbing : Reschiwati
ABSTRAK :
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menguji faktor-faktor yang mempengaruhi Accounting Prudence yaitu Growth Opportunity dan Leverage dengan Insentif Pajak sebagai variabel moderating pada perusahaan sektor barang konsumsi sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2019-2023. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 95 perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI.
Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Berdasarkan kriteria yang ada maka ditemukansebanyak 20 sampel perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI. Jumlah data obeservasi dalam penelitian ini berjumlah 100 data. Analisis data menggunakan Eviews 12.
Novelty pada penelitian ini adalah menggunakan variabel Insentif Pajak sebagai variabel moderating, serta lebih terfokuskan pada variabel independen Growth Opportunity dan Leverage terhadap Accounting Prudence.Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa secara parsial Growth Opportunity dan Leverage berpengaruh terhadap Accounting Prudence,dan Insentif Pajak sebagai variabel moderating memperlemah Growth Opportunity terhadap Accounting Prudence,namun Insentif Pajak tidak mampu memoderasi Leverage terhadap Accounting Prudence. Berdasarkan penelitian ini dapat dilihat implikasinya bahwa setiap setiap upaya manajemen untuk meningkatkan Growth Opportunity, Leverage dan Insentif Pajak akan berdampak signifikan.
Kata Kunci : Accounting Prudnece,Growth Opportunity, Insentif Pajak, Leverage
Ketersediaan
2020031029 | SKR-AKT 44 2024 | Perpustakaan STIE Y.A.I | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
SKR-AKT 44 2024
|
Penerbit | STIE YAI : Jakarta., 2024 |
Deskripsi Fisik |
132 hal
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
2020031029
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain