No image available for this title

Skripsi

Pengaruh penerapan E-billing, E-Filing dan kesadaran wajib pajak terhadap kepatuhan wajib pajak di Kantor Pajak Pelayanan Pratama Sawah Besar Dua



Pembimbing : Irzan Syahrial

ABSTRAK :

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisi Penerapan E-Billing, E-Filling, Kesadaran Wajib Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak pada Kantor Pajak Pelayanan Pratama Sawah Besar Dua.

Dalam penelitian ini digunakan data primer. Populasi penelitian ini adalah penerimaan pajak badan 2022 di kantor pajak pelayanan pratama Sawah Besar Dua sebanyak 2.734 , sampel menggunakan teknik slovin sehingga didapat 95.3 sampel. Pengolahan data menggunakan SEM dengan aplikasi program SmartPLS 4.0. Novelty pada penelitian ini adalah subjek
pajak dan objek pajak badan berbeda denga peneliti sebelumnya.

Implikasi dari penelitian ini bahwa rendahnya tingkat penerapan E-Filling terhadap kepatuhan wajib pajak. KPP juga dapat memperhatikan faktor apa saja yang mempengaruhi kepatuhan wajib pajak.

Kata Kunci : E – Billing, E – Filling, Kesadaran Wajib Pajak, Kepatuhan Wajib pajak


Ketersediaan

2019031009SKR-AKT 40 2023Perpustakaan STIE Y.A.ITersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR-AKT 40 2023
Penerbit STIE Y.A.I : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
114 hal
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2019031009
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya