No image available for this title

Skripsi

Pengaruh independensi, kompetensi dan pemahaman good governance terhadap kinerja auditor



Pembimbing : Amin Wijaya Tunggal

ABSTRAK :

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh independensi, kompetensi, dan pemahaman good governance terhadap kinerja auditor.Dalam penelitian ini digunakan data primer.

Sampel penelitian ini adalah para auditor di Kantor Akuntan Publik (KAP) yang berlokasi di Jakarta Pusat dengan hasil penyebaran kuisioner. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 160 responden. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Variabel penelitian yang digunakan adalah independensi, kompetensi, dan pemahaman good governance.

Analisis data penelitian menggunakan analisis regresi linear berganda dan menggunakan aplikasi program SPSS Windows Versi 24.0.Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa variabel independensi, kompetensi dan pemahaman good governance berpengaruh positif terhadap kinerja auditor.

Kata Kunci: Kinerja Auditor, Independensi, Kompetensi, dan Good Governance


Ketersediaan

2015031170SKR - AKT 237 2019Perpustakaan STIE Y.A.ITersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR - AKT 237 2019
Penerbit STIE Y.A.I : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
103 hal
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2015031170
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya