No image available for this title

Skripsi

Pengaruh likuiditas, solvabilitas, profitabilitas dan covid-19 terhadap nilai perusahaan (studi empiris pada sektor barang konsumen non-primer di BEI)



Pembimbing : Reschiwati

ABSTRAK :

Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor-faktor yang mempengaruhi nilai perusahaan, yang dapat dinilai dari likuiditas, solvabilitas, profitabilitas, dan covid-19. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 91 perusahaan sektor konsumen non-primer yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2017-2021. Data yang diambil pada penelitian ini diperoleh dari website resmi Bursa Efek Indonesia. Metode pemilihan sampel yang digunakan adalah porposive sampling, sehingga diperoleh sampel sebanyak 28 perusahaan.

Penelitian ini menggunakan bantuan software eviews versi 9. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara persial variabel solvabilitas dan profitabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan, dan variabel likuiditas dan covid-19 tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.

Hasil secara silmutan menunjukan ada pengaruh dari variabel likuiditas, solvabilitas, profitabilitas dan covid-19 terhadap nilai perusahaan. Hasil penelitian ini menghasilkan koefisien determinasi sebesar 77.44% sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel-variabel independen dapat menjelaskan variabel dependen sebesar 77.44%. Hasil penelitian ini memperluas kajian teori tentang black swan yang dimana saat ini sedang terjadi peristiwa pandemi covid-19 yang sangat jarang atau tidak dapat diperediksi.

Kata Kunci : Likuditas, Solvabilitas, Profitabilitas, Covid-19 dan Nilai Perusahaan


Ketersediaan

2018031025SKR - AKT 23 2022Perpustakaan STIE Y.A.ITersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR - AKT 23 2022
Penerbit STIE.Y.A.I : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
101 hal
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2018031025
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya