Detail Cantuman
Advanced SearchSkripsi
Pengaruh kinerja keuangan dan good corporate governance terhadap nilai perusahaan di masa pedemi covid 19 pada perusahaan manufaktur sektor barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2021
Pembimbing : Yohn Pieter Barus
ABSTRAK :
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kinerja keuangan yang diukur dengan likuiditas dan profitabilitas, good corporate governance yang diukur dengan komite audit dan dewan komisaris terhadap nilai perusahaan yang diukur dengan price earning ratio.
Dalam penelitian ini menggunakan data sekunder. Sampel penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sector barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2015 dengan metode purposive sampling. Terdapat 17 perusahaan yang memenuhi kriteria sebagai sampel penelitian. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Variabel penelitian yang digunakan adalah likuiditas, profitabilitas, komite audit, dan dewan komisaris. uji yang digunakan adalah analisis regresi data panel dan menggunakan aplikasi program EViews 10.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial variabel likuiditas berpengaruh dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan, profitabilitas berpengaruh dan signifikan terhadap nilai perusahaan, sedangkan komite audit dan dewan komisaris tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan. Secara simultan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel likuiditas, profitabilitas, komite audit dan dewan komisaris berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan serta menjelaskan nilai perusahaan sebesar 70.6708%. Sedangkan sisanya sebesar 29.3292% yang berarti dijelaskan oleh variabel lain diluar penelitian.
Kata Kunci : Nilai Perusahaan, Kinerja Keuangan, Good Corporate Governance.
Ketersediaan
2018031076 | SKR - AKT 09 2022 | Perpustakaan STIE Y.A.I | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
SKR - AKT 09 2022
|
Penerbit | STIE.Y.A.I : Jakarta., 2022 |
Deskripsi Fisik |
85 hal
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
2018031076
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain