Detail Cantuman
Advanced Search
Skripsi
Fakto-faktor yang mempengaruhi return saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2018-2020
Pembimbing : Seftiatul Laela
ABSTRAK :
Bagi perekonomian suatu negara, pasar modal mempunyai dua perang penting, yang pertama seagai
perantara pembiayaan usaha serta sebagai perantara bagi emiten untuk memperoleh anggaran dari calon
investor. Yang kedua berfungsi untuk perantara bagi calon investor untuk menanamkan modalnya pada
instrumen keuangan seperti saham.
Perusahaan yang tergabung dalam pasar modal sebaiknya sanggup mengembangkan nilai perusahaannya, karena nila perusahaan yang tinggi tentu memberikan ilustrasi yang baik dan peluang return yang besar. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari return on assets (ROA), debt to equity ratio (DER) dan current ratio (CR) terhadap return saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2020.
Terdapat 24 sampel perusahaan yang memenuhi kriteria sebagai sampel penelitian. Analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda, uji t, uji f dan koefisien determinasi dengan menggunakan software EViews 9.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial (uji t) variabel ROA berpengaruh negatif secara signifikan terhadap return saham, DER berpengaruh positif secara signifikan terhadap return saham dan CR berpengaruh negative secara signifikan terhadap return saham. Secara bersama-sama, hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel return on asset (ROA), debt to equity ratio (DER) dan current ratio(CR) berpengaruh terhadap return saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2018-2020.
Kata Kunci: ROA, DER, CR dan Return Saham.
Ketersediaan
2017031018 | AKR - AKT 21 2021 | Perpustakaan STIE Y.A.I | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
AKR - AKT 21 2021
|
Penerbit | STIE Y.A.I : Jakarta., 2021 |
Deskripsi Fisik |
84 Hal
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
2017031018
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain