No image available for this title

Skripsi

Pengaruh gaya kepemimpinan, motivasi dan disiplin kerja pegawai Kementerian Kelautan dan Perikanan RI.



Pembimbing : Yusuf Maura

Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan, motivasi, dan disiplin kerja pegawai Kementerian Kelautan dan Perikanan RI.

Data penelitian ini menggunakan data primer. Sample penelitian ini adalah Pegawai Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP).Dengan menggunakan metode random sampling. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Variabel penelitian yang digunakan adalah gaya kepemimpinan, motivasi,dan disiplin. Aplikasi yang dipakai program spss versi 25.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel gaya kepemimpinan berpengaruh terhadap kinerja kerja berpengaruh secara parsial, motivasi berpengaruh terhadap kinerja kerja berpengaruh secara parsial, disiplin berpengaruh terhadap kinerja kerja secara parsial, dan gaya kepemimpinan, motivasi, dan disiplin kerja secara simultan berpengaruh terhadap kinerja kerja.

Kata Kunci : Gaya Kepemimpinan, Motivasi, Disiplin, dan Kinerja Kerja


Ketersediaan

2015021076SKR - MNJ 64 2019Perpustakaan STIE Y.A.ITersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR - MNJ 64 2019
Penerbit STIE Y.A.I : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
163 Hal
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2015021076
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya