No image available for this title

Skripsi

Pengaruh penerapan sanksi dan kualitas pelayanan pajak terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi ( studi empiris pada kantor pelayanan pajak di Jakarta Pusat)



Pembimbing : Soeprijadi
Abstrak
Penerimaan pajak memiliki peran penting bagi Indonesia terhadap anggaran belanja negara setiap tahun. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh sanksi pajak dan kualitas layanan pajak terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi. Dalam penelitian ini, data diperoleh dengan menyebarkan kuesioner dengan responden sebanyak 124 wajib pajak terdaftar di KPP Jakarta Pusat.

Sampel dipilih dengan Metode Convenience Sampling. Sumber data yang digunakan dalam bentuk data primer dan teknik pengumpulan data dilakukan dengan mendistribusikan instrumen kuesioner terlampir yang telah diberi skor.

Hasil dari penelitian ini adalah (1) Sanksi Pajak memiliki dampak signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi dan Kualitas Pelayanan Pajak memiliki dampak signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi, (2).

Kata kunci: Sanksi Pajak, Kualitas Pelayanan Pajak, Kepatuhan Wajib Pajak


Ketersediaan

2015031073SKR - AKT 135 2019Perpustakaan STIE Y.A.ITersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR - AKT 135 2019
Penerbit STIE Y.A.I : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
91 hal
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2015031073
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya