Detail Cantuman
Advanced SearchSkripsi
Pengaruh sosialisasi perpajakan, pelayanan fiskus dan sanksi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi
Pembimbing : Soeprijadi
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh sosialisasi perpajakan, pelayanan fiskus dan sanksi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi. Responden dari penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi yang berada diwilayah Jakarta Pusat. Metode penentuan sampel menggunakan Area Sampling. Data yang digunakan adalah data primer yang dikumpulkan melalui kuesioner yang disebar sebanyak 100 kuesioner dan yang kembali adalah 80 kuesioner. Pelitian ini menggunakan analisis regresi berganda untuk pengujian hipotesis. Hasil penelitian ini mengindikasikan bahwa sosialisasi perpajakan, pelayanan fiskus dan sanksi perpajakan berpengaruh positif signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi baik secara bersama maupun terpisah.
Kata kunci : Sosialisasi, pelayanan fiskus, sanksi perpajakan, kepatuhan wajib pajak orang pribadi
Ketersediaan
2013031186 | SKR - AKT 112 2017 | Perpustakaan STIE Y.A.I | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
SKR - AKT 112 2017
|
Penerbit | STIE Y.A.I : Jakarta., 2017 |
Deskripsi Fisik |
90 Hal
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
2013031186
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain