No image available for this title

Skripsi

Pengaruh kepemilikan institusional, dewan komisaris, ukuran perusahaan dan reputasi auditor terhadap pengungkapan enterprise risk management (studi empiris pada perusahaan sektor properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2014)



Pembimbing : Soeprijadi
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengarus kepemilikan institusional, dewan komisaris, ukuran peusahaan, dan reputasi auditor secara bersama-sama terhadap enterprise risk management. Penelitian ini menggunakan metode deskriftif asosiatif dengan populasi penelitian adalah perusahaan properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2011-2014.

Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan metode purpose sampling dan didapat 43 perusahaan yang dijadikan sampel penelitian. Sumber data penelitian merupakan data sekunder berupa laporan keuangan dari masing-masing sampel yang dipublikasikan di www.idx.co.id metode analisis data dimulai dengan uji statistik deskriptif, kemudian dilanjutkan dengan analisis regresi data panel, pemilihan teknik model etimasi data panel, uji asumsi klasik yang terdiri dari uji normalitas regresi, uji multikolonieritas, uji autokolerasi, heteroskedastisitas. Uji hipotesis menggunakan uji signifikansi regresi parsial, uji signifikansi regresi berganda dan koefisien determinasi.

Hasil penelitia menunjukan bahwa variable independen yaitu kepemilikan intitusional (KEPINS), dewan komisaris (DEKOM), ukuran perusahaan (UKPER),dan reputasi auditor (REPAU) secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap enterprise risk management (ERM).

Kata Kunci : Enterprise risk management, kepemilikan institusional, dewan komisaris, ukuran perushaan, reputasi auditor


Ketersediaan

2011031090SKR - AKT 50 16Perpustakaan STIE Y.A.ITersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR - AKT 50 16
Penerbit STIE Y.A.I : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
111 Hal
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2011031090
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya