No image available for this title

Skripsi

Pengaruh motivasi kerja dan stres kerja terhadap kinerja karyawan di Bank (studi kasus pada divisi sharia PT. Bank Tabungan Negara(Persero) Tbk Pusat).



Pembimbing : Desnirita
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh motivasi kerja dan stres kerja terhadap kinerja karyawan pada Divisi Sharia PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Pusat. Variabel bebas penelitian ini adalah Motivasi kerja (X1) dan Stres Kerja (X2), sedangkan variabel terikat adalah kinerja karyawan (Y).

Data penelitian diperoleh dengan meneliti seluruh populasi yang berjumlah 50 responden dari divisi sharia. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebar kuesioner, dan studi kepustakaan.

Teknik analisis menggunakan regresi linier berganda. Hasil analisis menunjukkan bahwa ada pengaruh positif dan signifikan antara motivasi kerja dan stres kerja terhadap kinerja karyawan dengan persamaan regresi Ŷ = 10,441 + 0,442X1 + 0,434X2, dimana Fhitung 44,761 > Ftabel 3,195 dan nilai R Square 65,6 % sedangkan 34,4 % pengaruh faktor lain. Secara parsial hasil analisis menujukkan motivasi kerja berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan dengan persamaan regresi Ŷ = 13,276 + 0,722X1, dimana thitung 8,241 > ttabel 2,010 dan nilai R Square 58,6 % sedangkan 41,4 % merupakan pengaruh faktor lain, dan stres kerja berpengaruh secara positif terhadap kinerja karyawan dengan persamaan regresi Ŷ = 12,127 + 0,816X2, dimana thitung 7,792 > ttabel 2,010 dan nilai R square 55,8 % sedangkan 44,2 % pengaruh faktor lain.

Kata kunci : Motivasi kerja, Stres kerja, Kinerja karyawan


Ketersediaan

2011021074SKR - MNJ 24 2015Perpustakaan STIE Y.A.ITersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR - MNJ 24 2015
Penerbit STIE Y.A.I : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
134 Hal
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2011021074
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya