No image available for this title

Skripsi

Analisis pengaruh debt to equity ratio (DER) dan return on assets (ROA) terhadap dividen payout ratio (DPR) pada perusahaan berkapitalisasi besar yang terdaftar di BEI periode 2007-2012



Pembimbing : Ali Munar
Abstrak
Dalam skripsi ini yang diteliti adalah Analisis Pengaruh Cash Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER) dan Return On Assets (ROA) Terhadap Dividend Payout Ratio (DPR) Pada Perusahaan Berkapitalisasi Besar Yang Terdaftar Di BEI Periode 2007-2012. Dalam penelitian ini terdapat 4 variabel, yaitu Cash Ratio (CR) sebagai variabel independen (X1), Debt to Equity Ratio (DER) sebagai variabel independen (X2), Return On Assets (ROA) sebagai variabel independen (X3) dan Dividend Payout Ratio (DPR) sebagai variabel dependen (Y). Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Pengaruh Cash Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER) dan Return On Assets (ROA) Terhadap Dividend Payout Ratio (DPR).

Dalam penelitian ini menggunakan data observasi sebanyak n = 60 pada Perusahaan Berkapitalisasi Besar Yang Terdaftar Di BEI Periode 2007-2012. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh CR, DER dan ROA terhadap DPR positif sedang dengan nilai signifikansi 0,642 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Artinya CR, DER dan ROA secara bersama-sama memiliki pengaruh yang signifikan.

Keterbatasan dalam penelitian ini adalah penelitian hanya meneliti CR, DER dan ROA saja sehingga tidak memberikan bukti lebih lanjut mengenai variabel lain yang dapat mempengaruhi DPR pada Perusahaan Berkapitalisasi Besar Yang Terdaftar Di BEI Periode 2007-2012. Saran penulis untuk penelitian selanjutnya adalah menambah variabel lain yang dapat mempengaruhi DPR dan menambah jumlah n observasi yang dijadikan sebuah populasi dalam penelitian.

Kata kunci : Cash Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER), Return On Assets (ROA) dan Dividend Payout Ratio (DPR)


Ketersediaan

2009021040SKR - MNJ 15 2014CDTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak Dipinjamkan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR - MKP 15 2014
Penerbit STIE Y.A.I : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
125 Hal
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2009021040
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya